Sabtu, 17 Oktober 2015

Rangkaian Schematic Jam




Membuat Rangkaian Jam Melalui Protel Advance Schematic
Nama : Ahmad Luthfi
Nim   061530700538
Kelas : 1 CB
Politeknik Negeri Sriwijaya

Langkah-langkah pembuatan rangkaian Schematic Jam Seperti gambar berikut
 



Komponen yang kita perlukan adalah sebagai berikut :
          1. 7 Segment HA114      
          2. IC 74LS48
          3. IC 74LS90
          4. 7 buah Resistor
Yuukk kita liat gimana langkah-langkah pembuatannya. Cekidoott!!
1.  Klik Start All Program Advanced Schematic Schematic Editor.
2.  Setelah halaman awal muncul, klik File
New untuk mulai membuat rangkaian Jam Schematic.
3.  Klik Menu Bar Zoom pilih 200% agar tampilan terlihat kotak-kotak. Lihat pada GAmbar



4. Lalu buatlah rangkaian Seven Segmen seperti pada gambar berikut




5. Setelah itu Kita ADD Component dan diberi nama Seventclk pada Kolom, hail ini berfungsiagar dapat di masukkan dalam Advanced Schematic Editor, Caranya dapat dilihat seperti pada gambar berikut


6. 


6. Setelah Component Telah dirangkai, Di Save dan Di add pada Komponen kita dapat merangkai ke Schematic Capture dengan Mengklik UPDATE SCHEMATIC Pada Kiri bagian bawah, setelah di KLik akan Muncul HAlaman Seperti pada gambar berikut
 7.  Komponen pertama yang harus kita masukkan antara lain :
       1. Seven Segmen ( Komponen pada Library Editor)
       2. 74LS48
       3. RES 1
       4. 74LS90







 

8. Setelah Component terkumpulkan Kita rangkai satu persatu yang pertama adalah menyambungkan resistor pada Seven Segmen, Lihat Pada gambar

 9. lalu sambungkan dengan Componen 74LS48 dan 74LS90 Dengan Menggunakan Wires, pastikan sambungan setiap arus wires benar dan hasilnya akan didapat seperti ini



10.  Selanjutnya kita copy gambar diatas menjadi 6 buah rangkaian yang sama, dengan cara klik Menu Bar Edit Select All Copy dan klik gambar yang ingin di-copy lalu paste, maka hasilnya akan muncul
seperti ini :


11. Lalu Kita sambungkan Setiap Komponen menggunaka

12. TAmbahkan Function Dan VCC pada bagian Bawah, seperti pada gambar
 

 
13. Setelah Semuanya tersambung dan telah diberikan function satu persatu pada komponen yan dibutuhkan, maka hasil akhirnya adalah sebagai berikut
Rangkaian Selesai
Untuk download Klik disini










Tidak ada komentar:

Posting Komentar